Ragam

MASIH MENUNGGU. Pilar inti Jembatan Mahakam 1 yang "telanjang" tanpa pelindung fender.

Tunggu Lelang Kontraktor, Fender Jembatan Mahakam 1 Baru Dibangun

Seantero.id – Fender Jembatan Mahakam 1 akan dibangun. Pernyataan itu disampaikan Kepala KSOP Kelas 1 Samarinda, Mursidi usai menghadiri undangan rapat koordinasi di kantor Gubernur Kaltim beberapa waktu lalu. Bahkan Mursidi menyatakan telah mendapatkan laporan teranyar mengenai progres penggatian fender Jembatan Mahakam 1, yang akan dilakukan oleh perusahaan pelayaran. Ia mengatakan progres pembangunan fender masih menunggu kontraktor yang ditentukan berdasarkan lelang. “Jadi masih proses lelang. Setelah itu tinggal pekerjaan fisik namun itu kan perlu waktu,” ungkap Mursidi. Namun kata Mursidi, ...

SAKRAL. Bukan hanya jalur pendakian populer, Rinjani juga sarat cerita sakral dan budaya yang hidup di Lombok.

Misteri dan Mitos Rinjani: Lebih dari Sekadar Gunung

Seantero.id – Gunung Rinjani di Lombok, Nusa Tenggara Barat, bukan sekadar destinasi pendakian dengan ketinggian 3.726 meter. Bagi masyarakat Sasak, Rinjani adalah ruang sakral yang penuh kisah, mitos, dan nilai budaya. Nama “Rinjani” sering dihubungkan dengan legenda Dewi Anjani, sosok gaib yang diyakini bersemayam di puncaknya. Dewi Anjani dipandang sebagai penjaga spiritual yang berkuasa atas kabut, hujan, dan kesuburan tanah. Cerita ini diwariskan turun-temurun, menegaskan pentingnya penghormatan pada alam. Sebelum mendaki, masyarakat setempat kerap melakukan ritual adat Ngayu Ayu, sebuah ...

Ketua SMSI Kota Samarinda, Arditya Abdul Aziz

Aziz Soroti Dinamika Pemilihan Ketua SMSI Kaltim: “Saya Cari yang Satu Frekuensi”

Senatero.id – SAMARINDA – Menjelang Musyawarah Daerah Provinsi (Musdaprov) Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kalimantan Timur, suhu politik organisasi kian memanas. Enam kandidat resmi telah mendaftarkan diri untuk memperebutkan posisi Ketua SMSI Kaltim. Di tengah dinamika tersebut, perhatian tertuju pada SMSI Samarinda sebagai tuan rumah dan pemilik salah satu dari sembilan suara yang akan menentukan arah kepemimpinan ke depan. Ketua SMSI Kota Samarinda, Arditya Abdul Aziz, menyatakan bahwa hingga saat ini dirinya belum menentukan arah dukungan kepada salah satu dari ...